Cara Gampang Install ClockWorkMod/CWM Recovery Di Samsung Galaxy Young GT S5360




Bagi sobat yang belum begitu paham atau mengerti apa pengertia dasar dari clockworkmod atau yang lebih populer disebut CWM recovery bisa baca artikel yang satu ini ==> Pengertian Lengkap Clockworkmod Recovery aka CWM, Kali ini upgrade android akan share tentang cara install custom recovery di samsung galaxy young gt s5360, di samsung galaxy y ini tidak seperti di kebanyakan perangkat android lainnya yang apabila sekali kita menginstall custom recovery akan bersifat permanen, pada perangkat android samsung galaxy y ini custom recovery biasanya tidak permanen alias kita harus install melalui recovery bawaan apabila  ingin menggunakannya untuk install custom ataupun file - file zip lainnya. Sebenarnya tidak susah juga sih caranya, kita hanya perlu menyiapkan 1 file clockworkmod recovery dan simpan selalu di sdcard (jangan didalam folder apapun) jadi bila suatu saat kita membutuhkannya kita tinggal install via stock recovery atau recovery bawaan samsung galaxy  y.
1. Download File ini ==> CWM_bla_bla.zip
2. Simpan di Sdcard / Kartu Memori  (jangan didalam folder apapun)
3. Pada Saat Samsung galaxy y anda mati tekan secara bersamaan tombol VOLUME UP+CENTER KEY+POWER selama 5-10 detik
4. gunakan volume up dan volume down untuk navigasi dan tombol home untuk menetapkan pilihan/enter
5. pilih UPDATE FROM SDCARD
6. Pilih CWM bla...bla..bla yang telah sobat download tadi
7. Galaxy Y sobat pun akan reboot ke Recovery ClockWorkMod.
Kini Sobat Bisa Leluasa Menginstall Custom Rom Di Samsung Galaxy Y Gt S5360 Sobat. Jangan Lupa Di Root Dulu Samsung Galaxy Y nya :D

Jasa Upgrade Android Bandung


Responses

4 Respones to "Cara Gampang Install ClockWorkMod/CWM Recovery Di Samsung Galaxy Young GT S5360"

Anonymous said...

DIO SAID.
tolong dong kenapa punya saya gak ada pilihan update from sdcard bla bla bla... galaxy s i9000


January 27, 2013 at 4:07 PM
cakkandar said...

kalo sudah berhasil instal Recovery ClockWorkMod, hpnya harus di root lagi admin..???


January 31, 2013 at 12:36 PM
Anonymous said...

gan kalo sudah install cwm itu ciri cirinya apa? misal kalo udah di root kan ada super user nya kalo instal cwm?


November 14, 2014 at 12:06 PM

Post a Comment

Return to top of page Copyright © 2011 | Platinum Theme Converted into Blogger Template by Hack Tutors